Presiden Francois Hollande, ia berjanji akan melegalkan pernikahan gay dan adopsi saat melakukan kampanye pemilihan presiden beberapa waktu lalu.
Hal ini diperkuat dengan pernyataan dari parlemen baru pemerintah Sosialis. Mengenai legalnya pernikahan sejenis tahun depan, yang mencerminkan pergeseran dalam sikap masyarakat di negara mayoritas Katolik ini.
Sejak Hollande, kaum Sosialis memenangkan mayoritas mutlak dalam pemilihan parlemen dua pekan lalu.
“Dalam setahun, seseorang yang berjenis kelamin sama dapat menikah dan mengadopsi anak bersama-sama,” kata Dominique Bertinotti, menteri junior untuk keluarga, kepada harian Le Parisien. “Mereka akan memiliki hak dan kewajiban yang sama seperti setiap suami istri.”
[Sumber: Islampos]